Kamis, 03 Oktober 2013

mengurutkan bilangan ganjil dan genap menggunakan perintah perulangan for pada c++

berikut kita akan mengurutkan bilangan ganjil dengan perintah perulangan FOR  pada c++

#include <conio.h>
#include <iostream.h>
main()
{
int bil, n;
 
   cout<<"urutan bilangan Ganjil     "<<endl;

   cout<<"masukkan nilai n : ";cin>>n;
for(bil = 1; bil <= n; bil += 2)
cout<<bil<<" ";
getch();
}

setelah kita jalankan (run) programnya akan muncul seperti gambar dibawah ini :


setelah itu kita akan membuat program menderetkan bilangan genap

berikut kita akan mengurutkan bilangan ganjil dengan perintah perulangan FOR  pada c++

#include <conio.h>
#include <iostream.h>
main()
{
int bil, n;
 
   cout<<"urutan bilangan Genap     "<<endl;

   cout<<"masukkan nilai n : ";cin>>n;
for(bil = 0; bil <= n; bil += 2)
cout<<bil<<" ";
getch();
}

setelah kita jalan kan (run) programnya akan tertampil seperti gambar di bawah ini :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar